Minggu, 29 April 2012

Tutorial Microsoft Excel : Fungsi IF

Membuat pernyataan A atau B dari suatu nilai di Ms. Excel, Misal Lulus atau tidak lulus


Contoh fungsi IF (jika / kalau) paling sederhana di Microsoft Excel, yaitu untuk membuat  pernyataan A atau pernyataan  B dari suatu nilai (misalnya lulus atau tidak lulus).
Misal untuk nilai 70 ke atas  = Lulus
Nilai di bawah 70 = Tidak lulus


Pada contoh di bawah ini,  kolom A dipakai untuk Nilai, dan kolom B untuk menyatakan Lulus atau Tidak lulus.
Maka untuk membuat otomatis tanpa kita harus mengetik  yang menyatakan Lulus atau Tidak Lulus, di kolom B dibuat rumus IF yang sangat sederhana :
=IF(A1>=70,"LULUS","TIDAK LULUS")

fungsi if


Lakukan Copas (copy paste ) untuk Row / baris berikutnya.

_________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________

Tukang Serpis Komputer

021-49022229 atau 021-93222296 atau 0838-8888873


Jasa service komputer panggilan,

Area 1 : (Telp/SMS ke 021-49022229,021-93222296) Kelapa Gading, Sunter, Cempaka Putih, Tanjung Priok, Tipar Cakung, Rawamangun, Jatinegara, Pegangsaan, Cakung, Pulo Gadung, Kemayoran, Otista, dan area sekitarnya
Area 2 : (Telp/SMS ke 021-92821199) Cibubur, Kota Wisata, Kota Legenda, The Address, Citra Gran, Ciangsana, Cikeas, Bojong Kulur, Villa Nusa Indah 1, Villa Nusa Indah 2, Villa Nusa Indah 3, Sakura Regency, Komsen, Jati Asih, Jati Makmur, Jati Bening, Puri Nusapala (

Rabu, 25 April 2012

Perkenalan Tentang SATA : Jumper SATA 150/300

Karena beberapa SATA-300 hard disk drive tidak bekerja dengan benar pada motherboard dengan port SATA-150, beberapa SATA-300 hard disk drive memiliki jumper SATA-150/SATA-300 (juga dikenal sebagai  jumper 1,5 Gbps / 3 Gbps). Masalahnya adalah bahwa secara default jumper ini datang dikonfigurasi dalam posisi "SATA-150", membatasi kinerja hard disk drive jika ia terinstal di motherboard dengan SATA-300 port. Kami akan menunjukkan dampak kinerja memiliki SATA-300 salah dikonfigurasi dalam sekejap.

Sabtu, 21 April 2012

Perkenalan tentang SATA : Pemasangan


Pemasangan perangkat SATA sedikit berbeda dari perangkat IDE standar, karena Serial ATA adalah koneksi point-to-point, yaitu, Anda dapat menghubungkan satu perangkat per port (paralel IDE memungkinkan dua perangkat per port menggunakan konfigurasi master / slave ). Jadi memasang perangkat Serial ATA lebih mudah daripada menginstal IDE yang paralel: sambungkan salah satu ujung kabel pada port Serial ATA (biasanya terletak di motherboard) dan ujung lain kabel pada perangkat ingin Anda hubungkan (misalnya hard disk drive). Karena konektor ini memiliki tekukan, maka tidak dapat dipasang dalam posisi yang salah.

Kamis, 19 April 2012

Perkenalan tentang SATA

Serial ATA - atau hanya SATA - adalah standar hard disk dibuat untuk menggantikan interface ATA paralel, alias IDE.
SATA menyediakan transfer rate 150 MB / s atau 300 MB / s terhadap maksimum MB / s 133 menggunakan teknologi sebelumnya.
Dalam postingan ini kita akan menjelaskan semua yang anda perlu tahu tentang Serial ATA.

Minggu, 15 April 2012

Jasa Recovery / Penyelamatan Data

  • File hilang?
  • Terhapus?
  • Hardisk rusak?
  • Hardisk tidak terdeteksi di bios?
  • Hardisk terformat?
  • Partisi rusak?
  • File rusak kena virus? 
  • Hardisk/Head Crash?
  • Terpartisi secara tidak sengaja atau Kehilangan partisi
  • Master Boot Record Failure/Corrupt
  • Blue 'Screen of Death'
  • Non System Disk Error
  • Dan masalahan lainnya....

Kamis, 12 April 2012

Peringkat antivirus tahun menurut av-comparative

Berikut daftar thread antivirus yang ada di kaskus.
Anda bisa membandingkan dengan berdiskusi di thread tersebut untuk kemudian menentukan antivirus mana yang cocok untuk komputer atau notebook anda.

Karena saya pecinta performace, maka saya memilih antivirus yang ringan dan tidak membebani system di notebook saya.

Berikut hasil performance test av-comparatives.org December 2011

Rabu, 11 April 2012

Bagaimana cara membuat exclusion folder di ESET?

Exclusions folder merupakan folder yang tidak akan di scan oleh ESET. Kegunaannya jika kita mempunyai file atau aplikasi yang terdeteksi sebagai ancaman, sehingga kita harus mendisable ESET untuk dapat mengakses file atau aplikasi tersebut. Tetapi dengan exclusions kita tetap dapat menjalankan aplikasi tersebut, tanpa khawatir terblokir oleh ESET. Berikut langkah- langkah nya :

Selasa, 10 April 2012

Tips Saat Koneksi Speedy Terputus

Kebanyakan pelanggan Speedy, saat internet tidak bisa diakses langsung buru-buru telepon ke 147 untuk komplain. Sebenarnya cara tersebut tidak bisa disalahkan juga, karena itu adalah hak pelanggan untuk komplain atau melaporkan gangguan saat koneksi Speedy tidak bisa diakses. Tapi ada baiknya sebelum melaporkan gangguan, dicek dahulu perangkat-perangkat yang ada, seperti misalnya modem,komputer,dan kabel teleponnya.

Senin, 09 April 2012

Selamat hari raya Paskah dan hindari scam.

Seperti setiap peristiwa besar, penjahat cyber tidak diam walaupun di hari Paskah. Baca tentang beberapa scam yang terkait di hari Paskah ini yang telah di laporkan oleh para peneliti dan parah ahli
 .

Estate Bulldog adalah peringatan tentang scam Farmville, yang menginstal aplikasi jahat ke profil Facebook Anda yang menggunakan akun facebook anda sebagai sarana untuk menyebarkan pesan virus palsu / iklan di facebook.

Kamis, 05 April 2012

Perbaiki PDF Rusak dengan PDF Repair Free

Ketika download file PDF sebesar 50 MB, sudah sampai 100% alias 50MB, namun download belum selesai masih "a view second left". Karena tidak sabar, beberapa detik tapi sudah bermenit-menit masih stuck seperti itu, proses download aku pause kemudian play lagi. Eh, keluar keterangan bahwa file corrupt tidak bisa didownload. Untuk file2 video semacam mkv, flv atau 3gp, sekalipun error demikian file masih bisa dibuka. Namun untuk file zip/rar dan pdf, ternyata berbeda, file tidak bisa dibuka dengan keterangan file corrupt. Yah ...
Sungguh sayang proses download sudah memakan waktu hampir setengah jam, namun hasil tidak ada. Akhirnya browsing mencari cara memperbaiki file pdf yang corrupt. Ketemu dengan PDF Repair Free
Sangat mudah. PDF Repair Free instal, dan jalankan program. Interface program sangat gampang dijalankan, tinggal cari file PDF yang akan diperbaiki, tentukan tempat output hasil, dan klik tombol start repair. Hasilnya, file pdf sebesar 50MB yang sudah susah payah aku download, berhasil diperbaiki hanya dalam waktu kurang dari 5 menit.


Tukang Serpis Komputer - Service Komputer dan Laptop Panggilan Jakarta
Area 1 :
Kelapa Gading - Sunter - Priok - Cakung - Pegangsaan - Pulomas - Cempaka Putih - Jatinegara - Matraman - dan area sekitarnya
Area 2 :
Cibubur - Cikeas - Ciangsana - Kota Wisata - Kota Legenda - Jati Asih - Komsen -  Villa Nusa Indah - dan area sekitarnya
021-49022229 atau 021-93222296 atau 083-888-888-73

Rabu, 04 April 2012

Sharing Internet untuk 2 PC dengan Bridge Windows

Bagi seorang yang memiliki akses internet di rumah mungkin pernah menemui kasus seperti bagaimana caranya membagi koneksi internet hanya untuk 2 pc. Bisa saja menggunakan switch atau hub, kemudian memasangkan kabel modem adsl ke dalam switch atau hub tersebut kemudian membagi koneksi berdasarkan topologi jaringan star. Penulis rasa ini hanya menghabiskan resource saja, dan dana yang keluar tentunya lebih besar lagi.

Minggu, 01 April 2012

Cara membuat Facebook Landing Page untuk bisnis anda

jika anda adalah seorang admin dari sebuah facebook fanpage .Tidak ada banyak cara untuk menyesuaikan Halaman Penggemar (fan page)Hanya dengan aplikasi default yang ada pada facebook.Meskipun anda dapat memposting isi halaman dengan jenis konten yang berbeda,tapi desin dan layout dari halaman anda sama seperti profile facebook pada umumnya.
Dengan membuat sebuah facbook landing page,ini akan membantu fanpage (halaman penggemar) anda terliaht berbeda dengan yang lain.ada beberapa alplikasi facebook yang bisa anda install untuk facbook fanpage (Halaman Penggemar)untuk membuat landing page.Landing page ini berfungsi untuk mendorong para pengguna facebook untuk menjadi penggemar dari facebook fanpage anda.


Dibawah ini contoh dari halaman facebook yang menggunakan landingpage :


1. Nokia

2. Coca-Cola

3. Visa